Ga In BEG Ungkap Daftar Lagu untuk Album ‘End Again’

by

Ga In telah mengungkapkan daftar lagu untuk album barunya mendatang.

Untuk comebacknya kali ini album akan dirilis menjadi dua bagian. Diaman di bagian pertama album ‘End Again‘ berisi lima buah lagu diantaranya  “Carnival (The Last Day)“, “Carrie (The First Day)“, “Forest of Fireflies“, “Secret“, dan “Begin Again“.

Komposer Lee Min Soo dan penulis lirik Kim Yi Na juga berpartisipasi dalam album ini. Sementara itu, album akan dirilis pada tanggal 9 September mendatang.
source : allkpop
indotrans : wndwnrt

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *