Leader dari Brown Eyed Girls, Jea akan memulai aktivitas solonya di dunia musik !
JeA telah merilis video musik untuk lagu barunya yang berjudul “Bad Woman”. Melalui lagu ini, ia menjadi seorang wanita jahat yang meminta kekasihnya untuk melupakan wanita seperti dirinya.
Ia pun mengungkapkan rasa sakit hatinya itu melalui suara vokal kuat dan penuh emosi. Sementara itu, Lagu ini akan menjadi yang pertama sejak perilisan album solo perdana,“Just JeA” di tahun 2013.
source : allkpop
indotrans : wndwnrt