Album Spesial Super Junior Bagian Kedua Akan Memiliki Empat Lagu Baru

by

super-junior-magic

Album spesial Super Junior bagian kedua “Magic” akan dirilis pada 16 September.

Album mendatang akan terdiri dari 14 lagu. 10 lagu di album tersebut akan berasal dari bagian pertama yang dirilis sebelumnya, sedangkan empat lagu lainnya merupakan lagu baru. Judul lagu yaitu “Magic” sementara tiga lagu baru lainnya berjudul “You Got It”, “Dorothy” dan “Sarang ♥.”

Karena Donghae, Eunhyuk, dan Siwon akan wajib militer pada musim gugur setelah mempromosikan album ini, sehingga akan menjadi sangat berarti bagi para anggota dan penggemar.

Eunhyuk akan mulai wajib militer pada tanggal 13 Oktober, Donghae pada tanggal 15 Oktober, dan Siwon pada 19 November.

 

 

source: soompi

Loading…

0 thoughts on “Album Spesial Super Junior Bagian Kedua Akan Memiliki Empat Lagu Baru

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *