Aktris Jang Shin Young Bergabung di Drama “The Spring Day of My Life”

by

 
jangshinyoungAktris Jang Shin Young bergabung dengan drama MBC “The Spring Day of My Life.” Ia akan bermain sebagai Bae Ji Won, leader yang berhati dingin namun berpikir cepat dari tim humas. Karakter ini cantik dan memiliki bahasa yang baik, menerima perhatian dari Myung Hee (Shim Hye Jin.) Jang Shin Young akan menjadi lawan Sooyoung untuk Kam Woo Sung.

Jang Shin Young mendapatkan perhatian atas kemampuan aktingnya di drama “The Chaser” dan “Empire of Gold.”
Sementara itu, “The Spring Day of My Life” merupakan melodrama tentang perempuan yang sakit dan menerima jantung melalui transplantasi organ dan kemudia ia bertemu dengan suami dari perempuan tersebut, dan kemudian jatuh cinta.
Lee Jae Dong, sutradara dari drama “Thank You” dan “Missing You” akan bekerja sama dengan penulis Park Ji Sook dari drama “Hero.” Kam Woo Sung, Sooyoung, Lee Joon Hyuk, Jang Shin Young, dan Shim Hye Jin akan membintangi drama yang akan tayang perdana pada bulan September mendatang.
shared by soompi

Loading…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *