Baek Ji Young akan memulai comeback-nya dengan lagu pra-rilis pada tanggal 7 Mei menjelang rilis single baru digitalnya
Menurut beberapa orang dalam musik eksklusif oleh Star News pada tanggal 2, Baek Ji Young bersiap-siap untuk kembali dengan suara serak dan sedihnya yang kita semua tahu dan cintai melalui single balada baru pada tanggal 19. Sebelum itu, dia akan menggoda penggemar dengan lagu balada lain pada tanggal 7 dengan sebuah video musik untuk lagu, yang akan menampilkan adegan-adegan dari produksi.
Agensinya WS Entertainment mengkonfirmasi untuk Aju Kyungjae pada tanggal 2, “Baek Ji Young akan merilis single barunya pada tanggal 19. Ini akan menjadi lagu ballad. Dia juga mempersiapkan untuk tampil di siaran bersamaan dengan perilisan single-nya. Dia telah selesai merekam lagunya dan akan syuting MV-nya segera. “
Apakah Kalian siap untuk kembalinya Baek Ji Young?
Source : Allkpop
Indotrans : nyiith@koreanindo.net
Take Out With Full Credit
;AA; tante Baek Jiyoung ditunggu lagunya!