Setuju dengan SBS, KBS melarang 4minute ‘Come In’ untuk disiarkan di stasiun mereka.
Pada tanggal 23 April KBS mengumumkan hasil review lagu baru-baru ini, melarang 4minute ‘Come In’, karena lirik yang tidak pantas, dimana KBS mengatakan bahwa lirik mengacu pada konten seksual.
Alasan yang sama diberikan kepada lagu San.E ‘Body Language’ yang menampilkan Bumkey, yang juga dilarang.
4minute merilis ‘Come In’, melalui mini album kelima ‘4Minute World’ pada 17 Maret, lagu tersebut juga dilarang di SBS, sementara dianggap baik-baik saja di MBC.
source: Mwave
ini sudah lagu kesekian yg dilarang tayang di stasiun tv –” btw yg kambek belakangan kyknya demen banget bikin lagu ‘M’?
biarin yg ptg 2 stasiun tv ngebolehin huhu :p
Hahahahaha emg over provocative lagunya..
emg liriknya gmn sih?
kudet kudet -_____-
4minute tuh terlalu berani yah -_-
yang salah tuh yang bikin lirik lagunya ‘-‘