BTOB Bergabung ke Dalam Daftar Artis yang Comeback di Bulan September

by

BTOB-btob-born-to-beat-33741394-1600-900

BtoB akan bergabung dengan pertempuran sengit comeback sejumlah besar artis berbakat di bulan September ini. Diantaranya, KARA, IU, Taeyang, PSY, dan Busker Busker.

Kelompok ini menandakan comeback mereka dengan satu set foto konsep untuk “When I Was Your Man,” lagu retro R&B yang termasuk dalam mini album ketiga mereka mendatang. Lagu ini bukanlah judul dari mini album, dan akan ditampilkan untuk pertama kalinya di acara program radio daripada siaran TV.

Anggota BtoB bertekad untuk memiliki lagu menarik bagi penggemar melalui suara mereka sendiri yang jelas akan menampilkan warna suaradan keterampilan bernyanyi yang berbeda.

Lihat foto teasernya di bawah ini:

tumblr_mrynq8lgu81rtre1yo6_1280

tumblr_mrynq8lgu81rtre1yo7_1280

tumblr_mrynq8lgu81rtre1yo5_1280

tumblr_mrynq8lgu81rtre1yo4_1280

tumblr_mrynq8lgu81rtre1yo3_1280

tumblr_mrynq8lgu81rtre1yo2_1280

tumblr_mrynq8lgu81rtre1yo1_1280

 

Source : dkpopnews

Indotrans : tiarakim@koreanindo.net

PLEASE TAKE OUT WITH FULL CREDITS!!!

Loading…

4 thoughts on “BTOB Bergabung ke Dalam Daftar Artis yang Comeback di Bulan September

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *