Sung Shi Kyung Berpikir 89% Pemeran Utama Drama Saling Berkencan?

by

 

sung shi kyung

Sung Shi Kyung mengingat kembali kisah asmara di layar kaca dengan aktris Moon Chae Won dan mengungkapkan bahwa berdasarkan pengalamannya, kebanyakan pemeran utama pria dan wanita sebenarnya berkencan di dunia nyata.

Ketika syuting KBS 2TV1N2D‘, Joo Won membahas soal drama barunya ‘Good Doctor‘, dimana menarik perhatian Sung Shi Kyung karena Moon Chae Won juga membintangi drama itu. Penyanyi ini mengingat kembali masa lalunya dan bercerita, “ketika Moon Chae Won merupakan pemain pendatang baru, ia menjadi kameo di video klipku,” menyebutkan soal adegan ciumannya dengan sang aktris di video klip “Goodbye One More Time“.

Sung Shi Kyung juga mengungkapkan, “Itu tidak terelakkan bahwa pemeran utama di drama memiliki perasaan satu sama lain. Aku bisa bilang 89% dari yang single memiliki pengalaman berkencan satu sama lainnya.”

Nantikan cerita lengkap Sung Shi Kyung di episode yang tayang 11 Agustus mendatang.

 

shared by allkpop

indotrans infinitize@koreanindo.net

please take out with full credit

Loading…

5 thoughts on “Sung Shi Kyung Berpikir 89% Pemeran Utama Drama Saling Berkencan?

  1. 89%??wow ini mengejutkan….masing2 aktor/aktris main dramanya kan bergonta ganti pasangan,lawan mainnya banyak…..masa iya mereka pacaran dengan semua lawan mainnya yang masih single?kayaknya 89% terlalu tinggi deh….

  2. wow…iya kah??
    wajar sih ya mereka bisa cinlok
    banyak skinsip antara pemeran utama wanita n pria
    dan lagi kalo drama syutingnya hampir tiap hari
    jdi intensitas ketemunya lebih banyak
    nah klo ntar dramanya berakhir mungkin jg tuh hubungan mereka brakhir #sotoy hehehe…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *