Lee Hyori telah merilis tracklist untuk album barunya ‘Monochrome’!
Sementara banyak artis sibuk merilis single dan mini–album, Lee Hyori memberikan kita 16–lagu full album. Itu daftar yang bagus dikemas bahkan untuk full album, dan tidak satupun dari mereka adalah instrumental atau versi yang berbeda dari lagu yang sama.
Berikut daftar lagunya :
- Holly Jolly Bus feat. Soonshim
- Miss Korea
- Love Note feat. Beenzino
- Bad Girls
- I Hate Myself
- Bounced Check of Love
- Full Moon
- Trust Me
- Special
- Amor Mio (duet by Park Ji Yong)
- Somebody
- I Won’t Ask
- Going Crazy feat. An Young Mi
- Show Show Show
- Better Together
- Oar
Source : Allkpop
Indotrans : nyiith@koreanindo.net
Take Out With Full Credit



ini cuma perasaan gue ato emang konsep album baru lee hyori itu megan-fox-wanna-be ? -_-
megan fox abis!
woahh….16 lagu! Daebakk…
Puas deh fansx,secara lama hiatus ni diva!
g sabarr ^^
welcme eonni :*