Aktor Kim Nam Gil baru saja merilis Original Soundtrack untuk drama ‘Queen of Ambition’.
Lagu, berjudul “You Don’t Know”, akan digunakan sebagai tema untuk menggambarkan cinta Kwon Sang Woo dan Soo Ae. Membuat adegan mereka bahkan lebih melodramatis dan emosional.
“You Don’t Know” menyoroti mid-low suara Kim Nam Gil yang sangat baik, sesuai dengan mood dan suasana drama. Ada banyak harapan dari lagu ini sejak diproduksi oleh sutradara musikal terkenal Park Sun Joo.
Di sisi lain pemberitaan mengenai Kim Nam Gil yang baru-baru ini mengadakan tur jumpa fans di Jepang, kembali ke Korea pada tanggal 13 Januari.
Dengarkan lantunan suaranya di bawah ini, sangat sempurna sebagai OST drama bukan?
https://www.youtube.com/watch?v=0SiLUacdgYI
source : allkpop
video : youtube
luar biasa appa. keren cucok udah jadi solois. appaaaa,, namgil appaaaa,,
nam gil oppa suaranya keren đ
kangen oppa main drama lagi. kapan nih comeback akting lagi?
i hope you’ll be back with cool and complicated drama haha
yaaah oppa, kenapa keluar wamil kamu jd penyanyi malahaan? hahaha :*
aku suka lagunya, feel-nya dapet banget.. suaranya kim nam gil juga enak..