IU puncaki chart Billboard ‘K-Pop’s Hot 100′

by


Penyanyi IU menduduki posisi puncak di chart Kpop Billboard.

Per 17 Mei, IU meraih peringkat pertama di Billboard ‘K-Pop’s Hot 100‘ dengan lagu “Every End of the Day” dari album mini ‘Spring of a Twenty Year Old‘.
Mengekor di belakang IU adalah Baek Ji Young – “Voice“, TaeTiSeo – “Twinkle” dan SISTAR-“Alone”.
Setelah merilis albumnya, IU juga mengalahkan Ulala Session- “Beautiful Night” dan meraih ‘all kill; di berbagai chart musik, menunjukkan cinta dan dukungan yang ia terima dari berbagai pihak.
Dibuat oleh Park Geun Tae dan Kim Do Hoon dan lirik yang ditulis oleh Kim Eana, “Every End of the Day” merupakan lagu ceria yang mengingatkan orang dengan musik pop lawas dan ritme upbeat. Dengan vokal IU yang cerah, lirik yang menggambarkan gadis yang jatuh cinta pada seorang pria, serta berharap ia akan menyadarinya dan melakukan pendekatan.
Source & Image: Korean Ilbo via Nate
shared by allkpop

Loading…

9 thoughts on “IU puncaki chart Billboard ‘K-Pop’s Hot 100′

  1. Makasih min beritanya hehe..
    IU bisa mengalahkan pesaing2nya yg hebat ya. Pdhl umurnya masih muda. Hebattttt. Format group juga lagi kebanyakan pesaingnya.

  2. sy rasa rasa bosan/alis jenuh yg bikin lagu turun chart ditambah masuknya lagu baru..mudah 2 an nga ada grup yg comeback dgn lagu baru untuk beberapa hari ini supaya tetep nongkrong di chart atas

  3. Itu karena IU gak ada promosi single nya ..
    Makanya gak masuk chart di mubank .
    Single ini cuma sebagai hadiah untuk fansnya :D.

  4. daebak dech buat iu eonnie,,benar2 bisa nunjukin kalw dya berbakat dan kalah saing pztyxa..^_^

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *