Grup idola INFINITE telah sukses melaksanakan misi Showcase mereka pada 15 Mei dengan bepergian kelima kota yang berbeda dengan helikopter dalam satu hari untuk memperkenalkan mini album ketiga mereka kepada penggemar.
Menjelang Showcase mereka di Seoul, INFINITE mengadakan konferensi pers di Olympic Park.
Anggota Sunggyu berbagi pemikirannya tentang bepergian dengan helikopter untuk pertama kalinya. “Ini adalah pertama kalinya aku naik helikopter, dan pada awalnya, para anggota semua takut.
Aku memegang sabuk pengaman, Tapi Aku terbiasa untuk itu, dan kami berbicara banyak tentang penampilan dan tentang penggemar kami, ketika menikmati waktu luang.”
Dalam hal Misi tersebut, para anggota mengatakan, “Ketika kami pertama mulai merencanakan misi ini, kami bertanya pada diri sendiri apakah akan ada kemungkinan untuk hadir di lima kota dalam satu hari.
Untungnya, para anggota dan staf bekerja sangat keras dan sekarang kami hanya tinggal memiliki satu Showcase yang tersisa, yaitu di Seoul. “
INFINITE yang comeback dengan citra yang jauh lebih dewasa juga menyatakan, “Kami berpikir bahwa Sungjong adalah anggota yang banyak mengalami perubahan.”
Sunggyu mengatakan“Sungjong resmi menjadi dewasa tahun ini, Dia menjadi lebih maskulin dan dewasa. Ia adalah orang yang agak sulit dan kasar, baik di dalam dan diluar “
Tapi berbeda dengan apa yang dikatakan tentang dirinya, Sungjong yang duduk di sebelah Sunggyu tersenyum agak malu-malu, dan membuat wartawan tertawa.
Sementara itu, INFINITE juga telah merilis MV untuk lagu mereka yang berjudul “TheChaser“, kini mereka telah secara resmi memulai promosi untuk mini album, ‘INFINITIZE’.
Cool!! Its good to hear that they are okay!!
Fighting..
Yapss,, sungjong keliatan lebih manly skrg
sunggyu oppa ! Saranghae 😀
iya, sungjong lebih dewasa, tapi temperamennya nambah juga, wkwkwk…. klw ngambek sma hyung2 nya suka terang2an sekarang, klw dulu kan diem2, trus ngegebuk teddy bearnya doang, wkwkwk….
INFINITE jjang! <3
i love The Chaser!! the song is really awesome!! ><
bayangin si Sunggyu pegangan sabuk pengaman itu terlalu XDDDDDD
hehe..awalnya takut naek tapi lama2 jd biasa juga kan??
ikutan seneng liat kalian bisa dapet pengalaman baru naek heli…^^
muga2 sukses album nya y!!!!!
meski bulan Mei saingannya keren2 tp INFINITE tetep yg terbaik di mata para Inspirit..
FIGHTING!!!
The Chaser MV jadi most favourite #8 d Youtube worldwide hlo!!
Infinite daebak!!!