Teen Top Memberi Penghormatan pada Shinhwa

by

Shinhwa legendaris ini telah berhasil menjadi boy band terlama di K-Pop, merayakan 13 tahun kebesaran mereka sejak debut tahun 1998. Junior dan anak didik mereka Teen Top telah memutuskan untuk memberikan penghargaan kepada mentor mereka, Shinhwa, dengan berpose untuk foto merayakan 13 tahun warisan Shinhwa.

Sebagai anak laki-laki tunduk pada senior mereka pada foto di bawah, Teen Top mengumumkan bahwa mereka bercita-cita untuk bekerja keras dan panjang sama seperti Shinhwa. Shinhwa memulai karir mereka dengan SM Entertainment di tahun 1998, dan setelah kontrak mereka berakhir, mereka pindah ke Good Entertainment pada tahun 2003 dan tinggal hingga 2011.


Sekarang beberapa anggota Shinhwa sedang off dalam pendaftaran tugas militer mereka, namun saat ini mereka masih bagian dari Open World Entertainment, perusahaan sama yang mengatur debut boyband baru X-5. Sementara itu, rapper Shinhwa Andy Lee memulai perusahaan T.O.P. Media, yang memiliki boy band sedang populer, Teen Top.

Source: Star News
via Koreaboo
Indotrans: lollichocho@Koreanindo

Loading…

0 thoughts on “Teen Top Memberi Penghormatan pada Shinhwa

  1. maaf.ralat yah…. shinhwa bukan bagian dr open world. tapi Good Entertainment. GoodEnt bangkrut,,jd skrg shinhwa sbagai grup tdk punya agensi.

    eric di top class. dongwan+hyesung di liveworks. andy di top media. junjin-minwoo ga tau dimana :p

  2. Shinhwa, sy gatau banyak ttg mereka tp saya tau mereka ngetop #curhat. Jd teen top dimentorin shinhwa, pantes keren

  3. shinwa yaa..
    gw gk tau banyak ttg mereka..
    tp setau gw emg dy terkenal bgt
    heheh.. gw kn uda mengikuti dunia hiburan korea dr sd..
    cuma lebih ngeliat ke k drama nya dulu..
    tp sering liat shinwa muncul di majalah2 gtu, he..
    yah slamet deh buat shinwa, uda bertahan mpe 13 tahun gtu..
    salut deh.. 😀

  4. happy anniversary yg ke 13th. wow.. Shinhwa ~ semoga sukses selalu.
    Teen Top dongsaeng yg baik, sangat menghormati sunbaenya^^!
    semoga keinginan mereka menjadi seperti Shinhwa bisa terwujud. Amin 🙂

  5. anyeong 😉

    wah wah *prok prok prok *

    junior yang menghormati seniornya, patut dicontoh !
    dan semoga teen top bisa mengikuti jejak kesuksesannya shinwa !!

  6. dongsaeng yg baek.. semoga kalian tetep bersama terus ya.. contohlah senior2 Shinhwa yg tetep kompak sampai skrg..
    Happy 13th Anniversary Shinhwa

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *