Bang Ye Dam TREASURE telah mengungkapkan teaser yang tenang dan menyendiri untuk single debut solonya, “WAYO”!
Single solo mendatang Bang Ye Dam akan dirilis secara resmi pada 5 Juni. Ini merupakan proyek pra-rilis jelang debut TREASURE pada bulan Juli.
Dalam rangka mendukung perilisan lagu solo Bang Ye Dam, rekan-rekan sesama artis YB Entertainment, Kang Seung Yoon WINNER dan Chanhyuk AKMU berpartisipasi dalam menyusun dan menulis lirik untuk “WAYO”.