“Moorim School” Diisukan Tunda Produksi Karena Konflik Internal

by

vixx-moorim-school

Drama terbaru KBS ‘Moorim School’ yang baru ditayangkan diterpa isu adanya penundaan sementara di tahap produksinya. Hal ini dikarenakan perusahaan produksi JS Pictures dan KBS tidak mencapai kesepakatan soal biaya produksi dan jumlah episode yang akan ditayangkan.

Dilaporkan bahwa tidak ada kesepakatan antara KBS dan JS Pictures soal biaya produksi. Selain itu KBS juga menyarankan bahwa drama tersebut dipotong dari 20 episode ke 16 episode. Hal itu dikarenakan rating yang kurang bagus sehingga KBS memutuskan lebih awal adanya pemotongan jumlah episode.

Selain itu, JS Pictures dilaporkan meminta kenaikan bayaran yang kemudian ditolak oleh KBS.

Sejauh ini 4 episode ‘Moorim School’ telah tayang dan 8 episode sudah ditayangkan. Naskah yang telah ditulis sudah sampai episode 13. Setidaknya 4 episode berikutnya telah siap tayang di KBS.

 

shared from allkpop

Loading…

5 thoughts on ““Moorim School” Diisukan Tunda Produksi Karena Konflik Internal

  1. min, coba ngambil sumber beritanya dari soompi ajah, soalnya ada pernyataan resmi dari KBS. Ini artikel aslinya:

    “According to an initial statement on January 23, the production company JS Pictures and KBS are currently in conflict over whether the drama will end at 16 episodes rather than the originally planned 20. However, the production company has since clarified their position.

    “The drama will not end early, and it will air over the Lunar New Year holiday. Production of the drama has not stopped, either. Everything is being filmed ahead of time. Only this weekend’s filming scheduled has been cancelled, and that’s due to the severe cold snap. Next week’s press conference will continue as planned.”

    A representative of the drama added, “There is no incorrect information in the official statement. Nothing has been decided up on yet. Everything will be discussed at next week’s press conference.”

    KBS also dismissed the news of “Moorim School” ending early or halting production as rumor, and denied the conflict between the broadcaster and JS Pictures.” (Source: Soompi)

    Jadi intinya, gak ada pemotongan jumlah episode. MS akan tetap tayang sebanyak 20ep seperti yg dijanjikan. Mungkin ini cuma mis-komunikasi antara JS pictures dan KBS yang sayangnya disalahartikan oleh media yg nganggep JS-KBS lagi bersitegang. Lagian aku juga gak rela kok drama ini cepet selesai, kapan lagi bisa nonton drama bertema sekolah yang genrenya campur aduk: (action, fantasy, romance, comedy). Cuma ya itu, ratingnya gak memuaskan. 🙁

  2. Mungkin selain Lee Hyun Woo
    Pemainnya masih pada baru
    Mungkin buat orang sana kurang “greget”
    Tapi aku suka sama drama ini
    Moga2 kalau ada masalah, bisa cepat diselesaikan deh

Leave a Reply to indahradiska Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *