Terobsesi dengan K-Pop, Emma Stone Mengaku Sukai Lagu "I Am the Best" Milik 2NE1

by

Pada siaran tanggal 14 Juli dari acara “Conan,” Emma Stone tampil sebagai bintang tamu untuk mempromosikan film “Irrational Man.”
Selama wawancara, Emma mengungkapkan bahwa K-Pop adalah obsesi terbarunya.
Ketika  Conan O’Brien memintanya untuk menjelaskan apa itu K-Pop kepada orang-orang yang mungkin tidak tau, Emma menjawab, “Itu merupakan sebuah fenomena global, jadi aku yakin semua orang disini sudah tau apa itu.”

Emma-Stone-800x450

Ia menambahkam, “Itu adalah musik pop Korea dan itu sangat luar biasa. Itu adalah hal terbaik yang pernah kau lihat.”

Conan kembali bertanya, “Itu adalah hal terbaik yang pernah kau lihat? Tentang apa itu? Video? Musik? Gabungan keduanya?”
Emma menjawab, “Itu semacam semuanya. Itu seperti kombinasi. Aku tidak tau. Itu.. Itu… Bahkan aku tidak tau bagaimana menggambarkannya. Itu sangat adiktif.”

146370839
Emma juga memilih 2NE1 sebagai girl grup kesukaannya, “Saat aku melakukan premier ‘Spider Man‘ di Seoul, Korea, kami berada di satu panggung dengan 2NE1.”

Emma juga mengakui bahwa ia menyukai lagu “I Am the Best”. ia menjelaskan, “Ada sebuah lagu yang berjudul “I Am the Best”, dimana aku tak akan menyanyikannya. Tapi itu adalah sebuah lagu yang luar biasa.””

source : soompi

indotrans : wndwnrt

Loading…

10 thoughts on “Terobsesi dengan K-Pop, Emma Stone Mengaku Sukai Lagu "I Am the Best" Milik 2NE1

  1. Ecieeee..
    Hmm 2ne1 impacts.
    Sebenernya YG ini perannya memperkenalkan kpop ke internasional besar (meskipun udh banyak yg tau)
    Kaya gatau kenapa will+jaden smith bisa sampe di YG, oh jgn lupa PSY (parah bgt nih, banyak bgt yg penasaran sm kpop abis denger gangnam style) , terus kerja sama CL sama bep, diplo, skrillex ditambah skrg dia dibawah agensi yg sama ky jb, ariana dll (inget william tiba2 ngomongin 2ne1 di acara pencarian bakat). G dragon yg sering muncul di acara fashion show kelas chanel one and only dr korea. CL yg udh ga keitung berapa banyak dia kenal artis internasional kelas miley, muse, jared leto, pharell william etc. Oh lagu2 mereka kaya i am the best yg di pake microsoft adds. Belum record mereka di charts international..
    Yang gini di sia2in knetz, dihina2, drugs company, lagunya terlalu barat, stylenya sok2 barat. Cih

    1. Nggak ngerti tapi anak2 YG emang kayak nggak terlalu disukain sama knet padahal di dunia mereka mudah banget diterima. Musik mereka memang berkualitas sih menurutku, bukannya yang lain nggak berkualias tapi ada yang membedakan antara didikan YG sama yang lain dan itu nggak bisa dijelasin dengan kata-kata.
      Mereka nggak perlu memaksa untuk swag, untuk keren, untuk dapetin image baddas atau untuk menguasai panggung. Dengan berdiri aja mereka udah keren dan memang nggak perlu diraguin lagi. Belum lagi segudang prestasi. Nggak ngerti kenapa knet nggak terlalu nerima mereka. Atau mungkin karena mereka selalu terlihat mengintimidasi? Tapi kalau menurutku sih bukan mengintimidasi, tapi kekuatan yang besar..

    2. Setuju kadang suka aneh.. Ternyata bukan INDONESIA aja yang suka menyia2_kan bakat anak negri yah sendiri..
      Padahal 2NE1 , BIGBANG , OM PSY mereka yang membuka mata dunia bagian barat kalo kpop itu keren loch.. Kadang mereka di korea di hina di caci di cari kesalahannya.. Sedangkan di luar mereka di cari di undang hanya untuk tampil.. Sungguh malang YGfan di luar ketimbang di korean tapi YGfan diluar tetep cinta dan sabar..

    3. setuju 100%,,
      bisa dibilang yang yg punya andil buat kenalin kpop ke world wide emang sebagian besar anak2 YG,,kaya si gw kenal kpop gegara TOP n BIG BANG,,,
      n become YG stan,,
      dan sedih kalau ada berita soal anak2 YG yg seolah2 dicari2 lemahnya dimana, diremehkan, appa YG dibilang ga bisa ngedidik anak2nya, dibilang anak2 YG bisa bawa pengaruh buruh gegara tattoo/drugs/slengeannya, dibilang suka suap pihak berwajib atau media lah kalau ada skandal,,
      ahh pokoknya gemes ama witch hunt knetz,,selalu negatif kalau sama YG,,

  2. Wah emma stone kayanya kena microsoft effect nih XD XD
    Immature netizen dan haters harusnya belajar beropini sama orang netral macam Emma, Will smith, Jeff Benjamin (slh satu author Billboard),dll
    Belajar jujur memberi pengakuan,
    bagus ya bagus, jelek ya jelek menilai tanpa ada embel-embel sesuatu yg terselubung.
    Terbukti org luar sangat appreciate ama 2NE1
    dan lagunya
    Lha ini Knetz, kalo karir satu idola populernya ngelewatin Idolnya mereka, yang ada nutup mata nutup telinga, apapun prestasinya , eh yg jelek” aja diseret” smp entah kapan.
    Ini gak berlaku buat YG doang, siapapun itu yang idolanya super populer,pasti kena
    Kalo opini gw ya, org” Korea itu hipokritnya stadium parah banget.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *